KIOS BANK merupakan layanan Payment Point Online Bank (PPOB) yang digunakan untuk melakukan pembayaran berbagai macam tagihan online seperti Listrik, PDAM, Telkom, Pulsa, TV Kabel, Cicilan Multifinance, Asuransi, BPJS, dll. Saat ini KIOS BANK telah melayani lebih dari 200 biller Nasional se-Indonesia.
KIOS BANK merupakan salah satu Produk dari PT. Dwimitra Raya Sejati yang telah berpengalaman dalam menangani Pembayaran Online (PPOB) Terbesar di Indonesia sejak tahun 2007.